IMPLEMENTASI TEKNOLOGI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN ADMINISTRASI LES BACA ANAK HEBAT BERBASIS WEB DILENGKAPI DENGAN SMS GATEWAY (Studi Kasus Anak Hebat Pusat Jl. Kraton 100 Kartosuro)

  • Sri Sumarlinda
Keywords: (Rapid Application Development) RAD, PHP, black box

Abstract

Sistem Informasi manajemen administrasi les baca Anak Hebat merupakan suatu sistem
yang digunakan dalam perekaman data unit, Anggota, Event Organizer, Pendaftaran, dan jadwal
pelatihan. Perancangan dan pembuatan system ini bertujuan untuk menyajikan informasi secara on
line sehingga akan memudahkan masyarakat yang akan mendaftar unit baru , melihat jadwal
pelatihan dan informasi lainya tantang les baca Anak Hebat.
Metodologi pengembangan sistem yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan
metode Rapid Application Development (RAD yang terdiri dari beberapa tahapan yaitu pemodelan
bisnis,pemodelan data, pemodelan proses, pembuatan aplikasi, pengujian dan pergantian .
Perangkat lunak yang digunakan dalam membangun aplikasi ini adalah PHP (Pear Hypertext
Prepocessor) sebagai bahasa pemograman, dan MySQL sebagai database server dan Gammu.
Penelitian ini menggunakan metode kerangka PIECES untuk menganalisis kelemahan sistem,
sedangkan pemodelan sistem menggunakan Unified Modelling Language (UML) yang terdiri dari
use case diagram, diagram aktivity,sequene diagram dan class diagram .
Penelitian ini telah diuji dengan mengguanak pengujian black box. Hasil dari pengujian
tersebut adalah dari seluruh form yang ada dalam sistem telah berhasil sesuai dengan rencana
pengujian yang telah dibuat.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2019-12-03
Section
Artikel